Contoh Surat Pernyataan ikut lelang besi tua

 Untuk tutorial kali ini adalah membuat Surat pernyataan ikut lelang besi tua/alat berat. Maksud dari Surat pernyataan ini adalah bahwa kita sebagai pribadi atau perusahaan menyatakan mengikuti lelang yang diadakan oleh perusahaan lain dengan beberapa pernyataan dalam surat tersebut.

Salah satu pernyataan dalam surat tersebut yaitu mencantumkan harga penawaran yang disanggupi serta pernyataan tidak akan komplain dengan barang yang akan di lelang tersebut.  Selain itu surat pernyataan tersebut juga memuat tentang aturan yang siap di ikuti oleh perusahaan.


Aplikasi Microsoft Word
Kertas A4/Letter
Jenis Huruf Calibri (Body)
Ukuran Font 12


Download Surat Pernyataan ikut lelang besi tua

0 Komentar